Cara Mengatasi Tidak Bisa Save Nomor di WhatsApp (WA) - Hallo sahabat bagian darimu, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cara Mengatasi Tidak Bisa Save Nomor di WhatsApp (WA), kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Sosial Media, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.
Judul : Cara Mengatasi Tidak Bisa Save Nomor di WhatsApp (WA)
link : Cara Mengatasi Tidak Bisa Save Nomor di WhatsApp (WA)
Cara Mengatasi Tidak Bisa Save Nomor di WhatsApp (WA)
Demikianlah Artikel Cara Mengatasi Tidak Bisa Save Nomor di WhatsApp (WA)
Sekianlah artikel Cara Mengatasi Tidak Bisa Save Nomor di WhatsApp (WA) kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Cara Mengatasi Tidak Bisa Save Nomor di WhatsApp (WA) dengan alamat link https://bagiandarimu01.blogspot.com/2019/10/cara-mengatasi-tidak-bisa-save-nomor-di.html
Seperti yang kita tahu WhatsApp sangat mudah digunakan bagi pengguna android, selain itu fitur-fitur yang ditawarkan begitu banyak sehingga menarik perhatian pengguna android (smartphone).
Dalam menggunakan aplikasi WhatsApp messenger untuk mengirim pesan, terlebih dahulu kita perlu mempunyai nomor kontak yang juga memakai WhatsApp. Karena jika tidak kita tidak bisa memulai percakapan WhatsApp ketika tidak save (menyimpan) nomor kontak yang kita ingin kirim pesan.
Perlu kamu ketahui bahwa nomor kontak WhatsApp secara otomatis terhubung dengan nomor kontak yang tersimpan pada android.
Namun, ada kalanya pengguna WhatsApp menemui kesulitan untuk menambahkan kontak WhatsApp di android. Saat ingin save nomor baru, ternyata tidak bisa tersimpan kontaknya.
Tetapi, kamu tidak perlu khawatir, karena pada kesempatan kali ini saya akan berbagi tips mudah tentang bagaimana cara mengatasi tidak bisa save nomor di WhatsApp (WA), sebagai berikut.
Cara Mengatasi Tidak Bisa Save Nomor di WhatsApp (WA)
1. Buka Pengaturan HP2. Buka Manajemen Aplikasi
3. Cari aplikasi Kontak
4. Klik aplikasi Kontak, lalu klik Penggunaan Memory dan pilih Hapus Cache
5. Hapus nomor yang tidak bisa di save WhatsApp
6. Selanjutnya, Tambahkan Kontak lalu save kembali nomor yang tadi di hapus
7. Setelah itu, buka aplikasi WhatsApp, lalu klik tombol kontak di pojok kanan bawah
8. Klik titik tiga di pojok kanan atas, lalu pilih Perbarui
Setelah selesai silahkan buka kembali aplikasi WhatsApp messenger kamu, coba kirim pesan ke nomor yang tadi sudah di save. Bagaimana? berhasil kan.
Namun, jika masih tidak bisa save nomor di WhatsApp (wa) ubah nomor pada aplikasi kontak pada android kamu dengan awalan 08 jika sebelumnya kamu menyimpannya dengan awalan nomor +62. Begitu juga sebaliknya jika kamu menyimpan dengan awalan 08 ubah nomor kontak dengan awalan +62.
Jika cara tersebut masih belum menyelesaikan masalah tidak bisa save nomor di WhatsApp (wa) hubungi nomor yang tersebut melalui SMS ataupun telepon untuk memberitahukan agar menyimpan nomor kamu pada kontak di androidnya.
Demikian tutorial bagaimana cara mengatasi tidak bisa save nomor di WhatsApp (wa). Sekian dari saya, terimakasih. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.
No comments:
Post a Comment
Note: Only a member of this blog may post a comment.